Jayapura 29-12-2023
WamenaTipikirnews.id-Terlihat beberapa bangunan rumah tebakar di Waena Jayapura diduga dibakar saat sejumlah orang mengantar jenazah mantan Gubernur Papua Lukas Enembe.
Polisi mengungkap peristiwa di Wamena Jayapura ,ia menjelaskan, massa bermula saat pengantar jenazah melintas di lampu merah Waena.
Kabid Humas Polda Papua Kombes Ignatius Benny Ady Prabowo,Ia mengatakan ,tiba-tiba ada beberapa orang yang melempar batu mengarah ke aparat saat melakukan keamanan di depan Gapura Masuk Asrama Korem 172/PWY Waena.
"Anggota Merespons aksi tersebut, melakukan tembakan keatas guna peringatan upaya untuk mengendalikan situasi. Sayangnya, mereka melakukan aksi anarkis, memicu pembakaran sejumlah bangunan di dekat Lampu Merah Waena ,"Ungkap Kombes Benny dalam keterangan dari Polda Papua, Jumat (29/12/2023
Mulai dari Rumdin Korem hingga Kios Terbakar Saat aksi Ricuh Pengantar Jenazah Lukas Enembe
Jumat, 29 Des 2023 10:07
Sejumlah bangunan di Waena, Jayapura dibakar saat beberapa orang pengantar jenazah mantan Gubernur Papua Lukas Enembe. A.Arhang
0 Komentar